Polres Solok Selatan dan bhayangkari Solok Selatan mengadakan peringatan tahun baru islam tepatnya 1 muharram 1437 H yg pelaksanaannya di adakan di masjid al-affuw polres solok selatan. Hadir sebagai penceramah buya romi beserta petugas dari Depag dan dihadiri oleh perwakilan anggota polsek dan bhayangkari se Cabang Solok Selatan.
Dalam Sambutannya Kapolres Solok Selatan menyampaikan kepada seluruh anggota dan ibu2 bhayangkari hendaknya kita mengikuti hijrah nabi dengan meningkatkan keimanan dan ketagwaan kita menjadi lebih baik dari sebelumnya serta melaksanakan tugas polri dengan penuh ketulusan dan pengabdian sehingga dapat memberikan pelayanan dengan lebih prima dan para ibu2 hendaknya selalu membantu dan mendukung tugas suami masing2.
DOA SYUKURAN
Setelah acara peringatan 1 muharram dilanjutkan dengan acara syukuran perluasan kantor bhayangkari yang di awali oleh kata sambutan oleh Kapolres Solok Selatan dan ketua Cabang Bhayangkari dengan diawali ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi atas terbangunnya kantor ini sehingga dengan adanya perluasan kantor bhayangkari lebih memadai untuk aktivitas ibu2 bhayangkari.
DOA SYUKURAN
FOTO BERSAMA DIDEPAN KANTOR BHAYANGKARI
Maju bhayangkariku..������
BalasHapus